Menyajikan Tips Blogging SEO, Tips Kesehatan, Tips Komputer, Seputar Islam, Teknologi, Lowongan Kerja, Bisnis dan Berita Online.

Sekilas Perang Salib

Ditulis oleh: -
Sekilas Perang Salib
Hallo para sobat blogger..:), di malam yang indah ini saya akan share dan mengajak sobat menjelajahi sekilas perang salib mulai dari tokoh, pertempuran, dan lokasinya secara lengkap. Seperti yang kalian meski ketahui, perang salib terjadi di daratan Palestina/Israel, Cyprus, Turki, Mesir, Spanyol, Italia Dan Afrika Utara. Panggilan perang pertama kali di serukan oleh Paus Urbanus II di Clermont Prancis bulan maret tahun 1095. Panggilan perang ini di sebabkan oleh sering adanya penyerangan umat muslim Turki terhadap peziarah yang sedang berziarah di Jarusalem (merupakan kota suci 3 agama, yaitu Islam, Kristen, dan Yahudi).

Sangat di maklumi karena Jarusalem telah di kuasai oleh orang orang Suljuk (Turki) yang sangat membenci orang kristen di banding Fatamiah yang lebih bertoleransi.Pada tahun pertama di Prancis (1096) ribuan orang yahudi di eropa di bantai, baik anak anak maupun dewasa setelah di serukan untuk berperang di Clermont Prancis. Awalnya pasukan gerombolan rakyat yang di pimpin Peter Amien pergi duluan, tapi dengan cepat di hancurkan orang Turki.

Pasukan Salib yang asli berangkat pada tahun 1097 dan singgah di Constantinople (ibu kota kekaisaran Byzantium atau romawi baru) dan di minta oleh kaisar di sana untuk menaklukkan beberapa kota yang dulunya milik byzantium untuk dikembaikan kepada kekuasaan Byzantium. Pasukan Salib yang di pimpin Bohemund I, Godfrey of Bouillon, dan Raynond IV pun setuju. Mereka meanjutkan perjalanan dan menaklukkan kota orang Turki yaitu Nicaea, Antioch, dan beberapa kota di Armenia (yang di kembalikan ke orang Byzantium) lalu bertempur dengan pasukan Turki yang di pimpin Kilij Arslan di Dorylaeum, lalu berakhir di Jarusalem di tahun 1099.

Jarusalem berhasil di taklukkan dan pasukan salib membantai orang selain kristen di Jarusalem dan membantai sekejam di Prancis saat tahun 1096 dan daerah kekuasaan dibagi manjadi Kerajaan Jarusalem, Negara persatuan Armenia dan Silsilia, Count di Tripoli, Dan daerah persatuan Antioch. Mereka membangun benteng di sana (yang paing terkenal yaitu Krak des Cheveler) dan membangun sistim Feudalisme. Tapi bukan berati umat islam diam saja, banyak tokoh tokoh muslim terkenal yang akan menghancurkan pasukan dan negri pasukan salib yaitu Atabeg Mosul,Nurruddin, Salahuddin bin Ayyub,dan Sultan Baybars dengan strategi dan pembeajaran baru bagi pasukan salib. Perang akan berlanjut hingga 2 abad lagi.

Semoga dengan artikel Sekilas Tentang Perang Salib ini dapat bermanfaat untuk sobat blogger.

3komentar :

  1. nice info gan, baru tau ane :D

    ReplyDelete
    Replies
    1. thanks gan gak apa baru tahu, karena Seseorang tidak lebih pintar dari yang lainnya, yang ada hanyalah bahwa seseorang lebih dulu belajar dan lebih tahu dari yang lainnya.

      Delete
  2. Jadi sejarah sekilas perang salib seperti itu toh gan. artikel yg sangat bermanfaat izin share gan.thanks

    ReplyDelete

Para sobat Blogger Mari Saling Vote dan Comment Dengan Baik, Agar Mempererat Tali Silaturahmi dan Meningkatkan Seo Blog Kita Dengan Blogwalking, Saling Follow Serta Komentar Balik dan Tunggu
Kunjungan Balik Saya Di Blog Anda.

Jika Anda Ingin Meninggalkan Link, Pilih opsi Open ID Jangan memasukan link hidup karena akan saya hapus. karena blog ini bukan tempat untuk mempromosikan produk yang dijual di blog anda.
Terima kasih atas kerjasamanya ^_^